PROGRAM MAGISTER [S-2] - PENGELOLAAN SUMBERDAYA LAHAN KERING - PROGRAM PASCASARJANA - UNIVERSITAS MATARAM

Rabu, 01 Juni 2016

Beasiswa Afirmasi LPDP Program Magister Pengelolaan Sumberdaya Lahan Kering

Beasiswa Afirmasi LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan)

Kepada para Alumni S1 Fakultas Pertanian UNRAM dan para Alumni S2 Lahan Kering UNRAM, diinformasikan bahwa akan mendapatkan jatah 30 Orang Calon Mahasiswa Baru Program Magister Pengelolaan Sumberdaya Lahan Kering Universitas Mataram melalui Beasiswa Afirmasi LPDP.
Pendaftaran Beasiswa Afirmasi LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) akan berakhir pada Tanggal 30 Juni 2016 dan Penjelasan Teknis akan dilaksanakan pada :

Hari/ Tanggal     : Sabtu, 04 Juni 2016
Jam                  : 16.30 Wita
Tempat             : Ruang Kuliah Lantai II PM - PSLK UNRAM (Jl.Pendidikan no. 37 Mataram)

Contact Person :
Irfan Jayadi, SP., M.Si. (081805232328)
I Made Anggayuda Pramadya, SP., M.Si. (081805206006)


Alamat Site : Beasiswa Afirmasi LPDP

Panduan Pendaftaran Beasiswa afirmasi
Jadwal Pendaftaran dan Seleksi
Daftar Daerah Perbatasan dan/atau Tertinggal
Petunjuk Pendaftaran Online Beasiswa Afirmasi

0 komentar:

Facebook